Netizentimes.id – Bu Tedjo sosok emak-emak julid dalam film pendek Tilik berhasil merebut perhatian netizen belakangan ini. Hal ini karena kepiawaiannya dalam mengolah isu dengan barang bukti yang tidak jelas menjadi sesuatu yang layak diperbincangkan. Dan yang terpenting, nada bicaranya sangat menghasut siapapun untuk mendengar cerita dari beliau.
Kini sosok beliau menjadi sosok yang viral di berbagai platform media sosial. Bahkan kalimat ketus yang senantiasa muncul dari mulut beliau ini, kini ramai digunakan menjadi stiker Whatsapp. Bahkan di Twitter, stiker Bu Tedjo menjadi barang yang banyak dibagikan secara sukarela.
Tidak hanya itu saja, banyak juga yang menjadikannya meme dan melakukan analisis keterkaitan Bu Tedjo dengan netizen Indonesia. Meme tentang film pendek Tilik ini juga disangkut-sangkutkan dengan Zara, yang juga sempat viral karena prestasi.
Berikut beberapa cuplikan keseruan warga Twitter dalam berbagi stiker dan meme Bu Tedjo:
Update Stiker baru

Tolong Admin Pusing
Sudah Ada yang Prediksi Bu Tedjo Bakal Jadi Stiker Favorit

Kaya Hidupnya Punya Karir Saja
Suamiku Sudah Tidak Bisa …

Mukanya Ngeselin Bat

Jadi Dian Itu Sebenarnya. Ah Sudahlah

Meme Film Tilik




Cerminan Netizen

Baca: (Komentar Netizen) Adhisty Zara Viral Gegara Video Iseng Bareng Pacar – Eh Kepegang…
Dapatkan berita seputar viral hari ini hanya di Netizentimes.id